Agama Islam—
Kewirausahaan dan Teknologi

Category Archives: Kesantrian

October 22, 2025
3 min read

Literasi Pesantren di Era Digital Hidup di PPMI Shohwatul Is’ad

Santri Menulis, Ilmu Menyala Menulis bukan hanya keterampilan berbahasa, melainkan wujud nyata dari implementasi gagasan dari pikiran dan tradisi keilmuan yang mengakar dalam dunia pesantren. Semangat inilah yang menjadi ruh Workshop Literasi Pesantren di Era Digital bertajuk “Santri Menulis” yang digelar di PPMI Shohwatul Is’ad bertepatan dengan peringatan Hari Santri Nasional, 22 Oktober 2025. Kegiatan […]

October 22, 2025
3 min read
Read
October 19, 2025
3 min read

SMK Latanro Lakukan Study Tiru ke PPMI Shohwatul Is’ad, Perkuat Tata Kelola dan Pembinaan Sekolah Terpadu

Pondok Pesantren Modern Islam (PPMI) Shohwatul Is’ad kembali menjadi destinasi study tiru bagi lembaga pendidikan lain. Kali ini, rombongan dari SMK Latanro melakukan kunjungan pada Sabtu (18/10) untuk mempelajari sistem pengelolaan dan pembinaan terpadu yang diterapkan di pesantren modern tersebut. Kunjungan tersebut difokuskan pada empat bidang utama yakni Humas, Keuangan, Kesiswaan, serta Sarana dan Prasarana […]

October 19, 2025
3 min read
Read
October 15, 2025
3 min read

Guru Empatik, Santri Dinamis (Menggali Seni Komunikasi Efektif di Era Gen Z)

Dalam upaya meningkatkan kualitas interaksi dan komunikasi antara pendidik dengan peserta didik, seluruh guru dan pembina di lingkungan PPMI Shohwatul Is’ad mengikuti Seminar Pendidikan bertajuk “Emphatic Communication: Seni Berkomunikasi dengan Santri Gen Z”. Kegiatan ini menghadirkan narasumber berkompeten, Yassir Arafat Usman, M.Psi., Psikolog, seorang dosen psikologi di Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin sekaligus Direktur Lontara Institut, […]

October 15, 2025
3 min read
Read
October 14, 2025
3 MIN READ

Anfest 2025 sebagai Panggung Kebhinekaan dan Kreativitas Santriwati

Anfest 2025 atau A Night Festival kembali digelar oleh Kesantrian Putri Pondok Pesantren Modern Shohwatul Is’ad pada Kamis (2/10) di Auditorium Al-Hijrah. Acara ini dirancang sebagai wadah ekspresi seni dan budaya bagi santriwati, dengan mengangkat konsep kebhinekaan serta semangat kebersamaan. Kehadiran Anfest menjadi bagian dari pendidikan karakter di pesantren yang tidak hanya menekankan aspek akademik, […]

October 14, 2025
3 MIN READ
Read
October 13, 2025
3 min read

Rahasia Lolos Fakultas Kedokteran Terungkap di Shohwatul Is’ad

Pondok Pesantren Modern Shohwatul Is’ad tidak akan berhenti untuk menghadirkan kegiatan inspiratif yang memberi bekal masa depan bagi santri. Salah satu kegiatan yang baru saja diselenggarakan ialah Seminar Motivasi Lulus Fakultas Kedokteran pada Jumat (3/10). Seminar ini menghadirkan narasumber utama Prof. dr. Agus Salim Bukhari, M. Clin., Med., Ph. D., Sp.GK(K), yang kini menjabat sebagai […]

October 13, 2025
3 min read
Read
October 12, 2025
3 min read

SMA IT Shohwatul Isad Evaluasi Kesiapan Akademik dan Psikologis Santri Kelas XII melalui Simulai TKA

Pelaksanaan Simulasi Tes Kemampuan Akademik (TKA) di SMA IT Shohwatul Is’ad pada Kamis (9/10) menjadi bagian integral dari strategi sekolah dalam mempersiapkan santri kelas XII menghadapi asesmen nasional berbasis standar kompetensi akademik. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh santri dan berlangsung di Laboratorium Komputer Shohwatul Isad yang telah disiapkan secara khusus untuk menunjang pelaksanaan ujian berbasis […]

October 12, 2025
3 min read
Read
October 3, 2025
3 min read

LDK OP3MISI Putra 2025, Titik Balik Kepemimpinan dan Awal Organisasi yang Solid

Pondok Pesantren Modern Islam (PPMI) Shohwatul Is’ad kembali menyelenggarakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) bagi pengurus Organisasi Pelajar Pondok Pesantren Modern Islam (OP3MISI) Putra pada Ahad (28/9). Kegiatan ini mengusung tema “Melatih Kepemimpinan, Menata Organisasi” sebagai wujud komitmen pesantren dalam menyiapkan generasi pemimpin yang visioner dan bertanggung jawab. LDK tahun ini dirancang untuk mencapai tiga sasaran […]

October 3, 2025
3 min read
Read
October 3, 2025
3 min read

Santri SMP IT Shohwatul Is’ad Belajar Global Mindset Lewat SHINE 2025

Shohid Intelligent English Competition (SHINE) kembali digelar pada 29-30 September 2025 di SMP IT Shohwatul Is’ad. Kegiatan ini menjadi agenda bergengsi tahunan yang bertujuan mengasah keterampilan santri dalam berbahasa sekaligus menumbuhkan rasa percaya diri. Acara dibuka secara resmi oleh Kepala SMP IT Shohwatul Is’ad, Ustadz Sochabat, S.Pd., Gr., M.Pd., yang dalam sambutannya menekankan pentingnya kompetisi […]

October 3, 2025
3 min read
Read
September 21, 2025
3 min read

Meriah! Semarak Maulid Nabi di Shohwatul Is’ad Hadirkan Spirit Edukatif

Pondok Pesantren Modern Islam Shohwatul Is’ad mengadakan Semarak Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada tanggal 21-27 September 2025. Kegiatan ini menjadi sebuah kegiatan istimewa yang dirancang memperingati hari kelahiran Rasulullah SAW sekaligus membangun karakter dan memperkuat iman santri. Dalam semarak ini seluruh santri berpartisipasi dalam beberapa lomba yang meliputi lomba hafalan Al-Qur’an, praktik shalat, ceramah, […]

September 21, 2025
3 min read
Read
September 18, 2025
3 min read

Santri Shohwatul Is’ad Borong Tiket Provinsi di OMI 2025!

PPMI Shohwatul Is’ad mencatat prestasi gemilang. Bukan hanya satu, tetapi lima santri berhasil melaju ke tingkat provinsi pada ajang Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) 2025 tingkat Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan. Prestasi ini menjadi bukti bahwa Shohwatul Is’ad konsisten mencetak generasi berprestasi yang unggul dalam sains dan teknologi. Untuk jenjang SMA IT Shohwatul Is’ad, dua santri dari […]

September 18, 2025
3 min read
Read